10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro
Aplikasi edit audio PC saat ini menjadi salah satu aplikasi yang banyak dicari. Apalagi sekarang ini pembuatan podcast, voice over, dan konten audio lain sedang sangat meningkat. Banyak orang yang mulai gemar membuat konten audio untuk media sosial, ikut-ikutan tren, atau sekadar menyalurkan hobi.
Nah, untuk Anda yang sedang membutuhkan aplikasi edit audio di PC, ada baiknya menyimak rekomendasinya dulu sebelum mulai download. Mulai dari aplikasi dengan fitur dan tools yang mudah untuk pemula, hingga yang lebih kompleks untuk pro, semua ada di sini.
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro 11
Rekomendasi pertama aplikasi untuk edit audio di PC adalah WavePad. Aplikasi ini tersedia untuk Windows semua tipe, termasuk XP dan Vista. Anda pengguna Mac pun bisa menggunakan aplikasi ini.
Dengan menggunakan aplikasi ini Anda bisa mengedit audio, termasuk memotong dan melakukan split. Selain itu, tersedia juga banyak efek audio yang bisa Anda gunakan. Termasuk fitur noise reduction yang bisa menghilangkan suara berisik.
Tampilan WavePad juga cukup sederhana dengan tools yang mudah, sehingga Anda yang mash pemula pun bisa dengan mudah menggunakan. Aplikasi ini juga support hampir semua jenis file musik termasuk FLAC, AAC, dan real audio. Sedangkan ukuran aplikasi ini hanya 3 MB saja.
2. Audacity
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro 12
Aplikasi audio PC yang cukup cukup recommended adalah Audacity. Dengan aplikasi ini Anda bisa melakukan editing suara dan melakukan rekaman.
Audacity merupakan aplikasi open source yang support untuk semua jenis OS termasuk Linux. Aplikasi ini tersedia secara gratis untuk semua OS, dengan ukuran hanya 34 MB saja.
Dengan menggunakan aplikasi ini Anda bisa melakukan editing pada audio Anda dan membuatnya lebih jernih. Tampilan dari aplikasi ini juga sederhana sehingga mudah untuk Anda gunakan. Aplikasi ini cocok untuk para pemula yang sedang belajar editing audio.
3. Ocenaudio
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro 13
Anda yang sedang belajar editing audio bisa mencoba aplikasi Ocenaudio. Aplikasi ini merupakan aplikasi editing audio khusus untuk Windows. Ocenaudio tersedia gratis dengan tampilan yang sederhana dan mudah untuk digunakan dengan ukuran 53 MB.
Fitur di dalam aplikasi ini tergolong cukup lengkap, Anda bisa melakukan editing audio seperti menghapus, memotong, dan lain sebagainya. Salah satu kemudahan dari aplikasi ini adalah Anda bisa melakukan editing per bagian yang Anda inginkan.
Namun Anda harus terus mengecek update terbaru dari aplikasi ini. Aplikasi ini terus membenahi diri untuk memberikan pengalaman editing audio yang lebih menyenangkan.
4. Soundation
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro 14
Tidak ingin downloadaplikasi edit audio karena spesifikasi PC Anda masih rendah? Tenang saja, Anda bisa menggunakan Soundation yang merupakan aplikasi edit audio PC online.Â
Dengan Soundation Anda tidak perlu mengunduh aplikasinya karena Anda bisa edit audio secara online. Anda hanya perlu memastikan jika jaringan internet Anda stabil agar bisa melakukan editing audio dengan lancar. Aplikasi ini tidak hanya bisa memotong audio saja tapi juga bisa melakukan trim pada audio Anda. Anda juga bisa menambahkan efek fade in dan fade out pada audio, bahkan Anda bisa melakukan mixing di sini. Untuk melakukan editing audio di Soundation Anda bisa lakukan di sini.
5. Adobe Audition
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro 15
Salah satu aplikasi edit video dan audio PC yang lengkap dan recommended adalah Adobe Audition. Adobe merupakan salah satu aplikasi terlengkap untuk editing termasuk edit audio dan video.
Dengan menggunakan Adobe Audition Anda bisa melakukan editing termasuk melakukan restore pada audio. Adobe juga sudah melengkapi aplikasinya dengan tools rekam yang bisa membantu Anda merekam audio secara langsung.
Anda bisa menggunakan aplikasi ini secara gratis dengan mode trial yang ukurannya sekitar 200 MB. Namun untuk mendapatkan fitur yang lengkap Anda bisa melakukan pembelian aplikasi ini. Biaya berlangganan Adobe Audition sekitar 20 dolar per bulannya.
6. Qtractor
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro 16
Adalagi aplikasi open source untuk edit audio yaitu Qtractor. Aplikasi ini merupakan aplikasi edit audio sekaligus bisa digunakan untuk membuat musik sederhana. Di dalam aplikasi ini tersedia MIDI controller untuk remix musik.
Dengan menggunakan Qtractor Anda bisa melakukan editing audio termasuk penambahan efek suara. Namun untuk menggunakan aplikasi ini Anda perlu mempelajarinya lebih detail karena cukup sulit untuk digunakan oleh para pemula.
Terlepas dari hal ini, aplikasi ini termasuk aplikasi terbaik yang menyediakan banyak fitur untuk melakukan edit audio. Anda yang ingin menjadi profesional dalam edit audio bisa mencoba menggunakannya. Ukuran aplikasi ini sekitar 200 MB.
7. Power Sound Editor Free
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro 17
Aplikasi edit audio terbaik di PC selanjutnya adalah Power Sound Editor Free. Sesuai dengan namanya aplikasi ini tersedia gratis untuk semua jenis OS.
Salah satu keunggulan dari aplikasi ini adalah visualisasinya yang sederhana sehingga mudah untuk digunakan. Dengan aplikasi ini Anda juga bisa merekam suara dengan kualitas tinggi. Aplikasi ini juga sudah mendukung untuk ekstraksi dan edit audio melalui video langsung.
Hal lain yang membuat aplikasi ini berbeda dengan yang lainnya adalah adanya fitur Rip and Burn Audio CD. Dengan fitur ini Anda bisa langsung memasukkan audio ke CD dengan berbagai format. Ukuran dari aplikasi ini hanya sekitar 3 MB saja.
8. Nero WaveEditor
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro 18
Nero lebih dikenal sebagai aplikasi untuk burning DVD atau CD bukan? Sekarang ini Nero sudah menghadirkan aplikasi edit audio PC gratis yaitu Nero WaveEditor.
Aplikasi ini dirancang untuk Anda para pemula yang baru belajar edit audio. Dengan tampilannya yang sederhana, aplikasi ini mudah untuk Anda gunakan. Anda bisa langsung menggunakan tools yang tersedia dengan mudah.
Nero WaveEditor bisa Anda gunakan di semua tipe OS Windows. Bahkan aplikasi ini juga tersedia dalam 16 bahasa pilihan, termasuk bahasa Indonesia. Ukuran dari aplikasi ini juga tidak terlalu besar hanya 3 MB, tentu cocok untuk PC dengan spesifikasi yang masih rendah.
9. Audiotool
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro 19
Aplikasi Audiotool ini termasuk aplikasi edit audio online tanpa harus melakukan instalasi. Audiotool adalah DAW atau Digital Audio Workstation yang bisa Anda akses secara gratis. Anda hanya perlu mendaftar dengan menggunakan alamat email untuk melakukan editing.
Dengan menggunakan aplikasi ini Anda tidak hanya bisa edit audio saja tapi bisa terhubung dengan berbagai musisi di dunia. Bahkan audio editing Anda bisa langsung Anda upload dan mendapatkan banyak penggemar.
Aplikasi ini juga memungkinkan Anda untuk menggabungkan berbagai audio dari seluruh dunia, bahkan menggunakan audio orang lain untuk disisipkan ke dalam audio Anda. Keren, kan? Untuk menggunakan aplikasi ini Anda bisa langsung mendaftar di sini.
10. FL Studio
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Audio PC Untuk Pemula dan Pro 20
Aplikasi PC untuk edit audio FL Studio adalah aplikasi berbayar yang banyak peminatnya. Walaupun berbayar banyak orang mengunduh aplikasi ini karena fiturnya yang sangat lengkap. FL Studio juga biasa digunakan oleh para musisi untuk membuat musik.
Dengan FL Studio Anda bisa melakukan editing audio dengan menambahkan instrumen, efek, bahkan menggunakan playlist yang sudah tersedia untuk masuk ke dalam audio Anda.
Anda bisa mendapatkan aplikasi ini secara gratis dalam bentuk trial. FL Studio sudah support untuk Windows dan Mac dengan ukuran 800 MB.
Daftar rekomendasi aplikasi edit audio PC ini mempunyai fitur yang beragam. Anda bisa memilih salah satu atau mungkin menggunakan beberapa aplikasi ini untuk edit audio. Dalam pemilihannya Anda juga bisa menyesuaikan dengan kapasitas PC dan kebutuhan editing Anda.
10 Rekomendasi Aplikasi Launchpad Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Launchpad Terbaik - Beberapa di antara anda mungkin ada yang tertarik untuk menjadi seorang dj atau pembuat musik kan? Nah kalau anda termasuk ke dalam salah satunya,…
10 Rekomendasi Aplikasi Pengolah Angka Terbaik 10 rekomendasi aplikasi pengolah angka terbaik - Untuk saat ini tampaknya semakin banyak orang-orang yang membutuhkan aplikasi pengolah angka terbaik. Nah jika anda tertarik untuk menggunakannya mungkin bisa mencoba beberapa…
10 Aplikasi Edit Foto di Android Terbaik Aplikasi edit foto di Android terbaik - Untuk saat ini, tampaknya Nyaris semua orang akan selalu mengedit fotonya terlebih dahulu sebelum diupload ke media sosialnya. Dengan tujuan supaya akun media…
Link Download Snaptube Apk Terbaik 2023 Link Download Snaptube Apk Terbaik 2023 - Salah satu aplikasi menarik yang bisa digunakan untuk saat ini adalah snaptube. Sebagai salah satu orang yang selalu update tentang teknologi pasti sudah…
Cara Edit Video Menggunakan Filmora dengan Mudah Cara Edit Video Menggunakan Filmora dengan mudah -Â Beberapa tahun belakangan, tampaknya makin banyak orang orang yang sadar akan pentingnya memiliki kemampuan editing. Terlebih lagi editing video. Iya kan? Karena…
Rekomendasi Aplikasi Android Terbaik untuk Para Youtuber Rekomendasi Aplikasi Android Terbaik untuk Para Youtuber - Tahukah anda, bahwa sebenarnya, yang membutuhkan aplikasi edit video bukan cuma para selebgram loh. Tapi juga para youtuber. Hal ini agar menghasilkan…
10 Rekomendasi Aplikasi Screenshot PC Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Screenshot PC Terbaik - Teknologi telah memberikan berbagai macam kemudahan bagi beberapa lini kehidupan manusia. Salah satunya adalah untuk urusan memberikan barang bukti digital dengan menscreenshot atau…
10 Aplikasi Lirik Lagu Terbaik di PC 10 Aplikasi Lirik Lagu Terbaik di PC - Tahu nggak sih, bahwa ternyata, ada banyak banget hal hal yang bisa menaikkan mood kita. Salah satunya adalah mendengarkan lagu sambil ikut…
10 Rekomendasi Aplikasi Presentasi Online Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Presentasi Online Terbaik - Dewasa ini, hampir semua hal sudah bisa dilakukan secara online. Dan hal tersebut tergolong sangat membantu siapapun. Terlebih lagi bagi mereka yang akan…
10 Aplikasi untuk Nonton Film Gratis Tanpa Download 10 Aplikasi untuk Nonton Film Gratis Tanpa Download - Jika dulu, media menonton berbagai tayangan hanya sebatas televisi saja. Itupun dengan tayangan yang terbilang terbatas. Namun untuk saat ini sudah…
Aplikasi Pemutar Video Terbaik untuk PC Ulasan ini untuk kamu yang sedang mencari software video player PC yang mendukung untuk segala jenis format video. Merangkum dari berbagai sumber, kami kumpulkan berbagai aplikasi pemutar video PC terbaik…
10 Aplikasi Rekam Suara PC Jernih dan Berkualitas Selain video, media atau konten hiburan berbasis audio kini menjadi salah satu favorit banyak orang. Untuk membuat konten seperti ini, salah satu yang diperlukan adalah software untuk merekam suara. Dari…
Link Download Ytmp3 Converter Apk Terbaik 2023Â Â Link Download Ytmp3 Converter Apk Terbaik 2023Â Â - Youtube merupakan salah satu wadah bagi para konten kreator yang berasal dari berbagai belahan dunia. Termasuk konten kreator di tanah air. Nggak…
Link Download Musically Down MP3, Download Video TikTok No… Link Download Musically Down MP3, Download Video TikTok No Watermark - Tiktok merupakan salah satu platform, media sosial, atau aplikasi yang sangat ramai digunakan oleh masyarakat masa kini. Di dalam…
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Poster Terbaik di HP Android Aplikasi edit poster terbaik di HP Android - Saat ini, kemampuan untuk mendesain dan mengedit-edit poster merupakan salah satu skill yang mungkin harus dikuasai. Karena memang ada banyak sekali perusahaan-perusahaan…
10 Aplikasi Edit Video Vlog yang Bagus  10 Aplikasi Edit Video Vlog yang Bagus  - Vlog dan ngevlog merupakan sebuah istilah yang mulai populer beberapa waktu lalu. Dan tampaknya, makin ke sini makin banyak orang yang menyukai…
10 Rekomendasi Aplikasi Perekam Suara Terbaik 10 rekomendasi aplikasi perekam suara terbaik untuk komputer dan laptop - Tahukah anda bahwa ternyata saat ini perekaman suara bukan hanya dapat anda lakukan lewat perangkat Android saja. Tapi juga…
10 Rekomendasi Aplikasi Edit Foto Online Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Edit Foto Online Terbaik - Untuk saat ini, makin banyak model aplikasi yang beredar di internet. Dan salah satu model aplikasi yang cukup ramai dibutuhkan dan diakses…
10 Aplikasi Edit Video Android Tanpa Watermark 10 Aplikasi Edit Video Android Tanpa Watermark - Pada umumnya, aplikasi aplikasi untuk mengedit video pada menghasilkan output yang ada watermark, atau tanda airnya. Di mana, watermark pada sebuah video…
10 Aplikasi Piano Terbaik untuk PC Windows, Linux & Mac 10 Aplikasi Piano Terbaik untuk PC Windows, Linux & Mac - Ketika sedang senggang, ada banyak sekali hal-hal menarik yang bisa dilakukan. Ia kan? Salah satunya adalah dengan bermain musik.…
10 Aplikasi Membuat Poster Terbaik Di Android Poster yang artistik dan penuh warna tentu saja akan begitu menarik perhatian. Selain itu, informasi yang ingin Kamu sampaikan juga akan terkomunikasikan dengan baik. Apalagi saat ini ada begitu banyak…
10 Rekomendasi Aplikasi Belajar Mengaji Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Belajar Mengaji Terbaik - Sebagai seorang muslim, kita dituntut untuk mempelajari kitab suci ya. Karena dengan demikian, perlahan lahan kita dapat meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah…
Aplikasi Instagram Downloader Selain Youtube, Instagram juga sering menjadi tempat nongkrong berlama-lama untuk melihat video atau sekadar scrolling. Selain melihat dan memberikan like, ternyata foto dan video yang ada di IGÂ juga bisa…
10+ Rekomendasi Aplikasi Menggambar Terbaik 10+ Rekomendasi Aplikasi Menggambar Terbaik - Perkembangan teknologi yang luar biasa, saat ini ada banyak sekali aktivitas yang bisa kita lakukan secara online. Salah satunya adalah aktivitas menggambar. Yakni dengan…
10 Rekomendasi Aplikasi Kompres Video Terbaik di Android,… 10 Rekomendasi Aplikasi Kompres Video Terbaik di Android, iOS, dan PC - Beberapa di antara kita pasti pernah menemukan banyak kasus dalam kehidupan. Salah satunya adalah kasus tidak bisa membagikan…
10 Rekomendasi Aplikasi Nonton Anime Subtitle Indonesia 10 rekomendasi aplikasi nonton anime subtitle Indonesia - Tampaknya tidak sedikit masyarakat Indonesia yang suka menonton film anime. Dan yang menariknya lagi hal tersebut sudah didukung dengan banyaknya bermunculan aplikasi…
10 Rekomendasi Aplikasi untuk Tunanetra Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi untuk Tunanetra Terbaik di HP Android 2023 - Untuk saat ini, sudah ada loh aplikasi untuk tunanetra terbaik yang bisa digunakan. Yang mana, aplikasi aplikasi tersebut merupakan…
10 Rekomendasi Aplikasi Pemotong Video Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Pemotong Video Terbaik - Ketika akan mengedit video, ada berbagai hal yang bisa anda lakukan. Dan hal yang paling pokok yang meski dilakukan ialah memotong video. Dan…
10 Rekomendasi Aplikasi Belajar Bahasa Arab Terbaik 10 rekomendasi aplikasi belajar Bahasa Arab terbaik - Kita tidak bisa memungkiri bahwasanya mempelajari bahasa Arab merupakan sesuatu yang cukup penting. Terlebih lagi bagi seorang muslim. Hal ini dikarenakan oleh…
Instagram Mod APK Instagram merupakan aplikasi sosial media yang banyak digunakan di masa sekarang, dimana jejaring sosial ini menggunakan foto dan video sebagai media untuk berkomunikasi. Penggunaan yang semakin tinggi, membuat banyak Instagram…