Rekomendasi Aplikasi Edit Foto Online Terbaik – Untuk saat ini, makin banyak model aplikasi yang beredar di internet. Dan salah satu model aplikasi yang cukup ramai dibutuhkan dan diakses oleh masyarakat luas adalah aplikasi edit foto online terbaik.
Karena memang saat ini, setiap orang pasti ingin mengupload foto terbaik mereka ke media sosial yang dimilikinya. Ia kan? Tentu, keberadaan aplikasi model ini tergolong sangat membantu siapapun yang ingin menghasilkan foto foto ciamik yang menarik dan modern. Untuk anda yang penasaran, bisa simak beberapa rekomendasi aplikasi berikut.
Aplikasi edit foto online terbaik
Pixlr
Aplikasi edit foto online terbaik pertama adalah pixlr. Ada banyak tools editing menarik di dalamnya. Dan kalau kita perhatikan sih, aplikasi pixlr sendiri merupakan aplikasi yang ramai banget digunakan. Baik itu oleh para editor foto profesional maupun yang masih newbie.
Karena memang dengan menggunakannya, anda dapat menciptakan sebuah foto yang keren dan menarik. Ada banyak fitur fitur yang bisa dimanfaatkan.
Mulai dari fitur yang basic sampai dengan yang agak rumit ya. Bahkan yang paling menariknya, banyak fitur dan filter yang nggak kalah engkapnya dengan yang ada di instagram. Gimana, keren sekali bukan?
Canva
Aplikasi edit foto online terbaik yang satu ini sih sudah menjadi aplikasi yang terkenal banget di banyak kalangan. Terutama oleh mereka yang bergelut di dunia editing atau desainer ya. Karena memang aplikasi canva sendiri nggak hanya bisa digunakan buat mengedit foto menjadi menarik.
Tapi juga bisa banget digunakan untuk mengedit yang lainnya. Kayak membuat poster, kemudian kolase, dan yang lainnya. Kalau tertarik untuk menggunakan canva, anda juga nggak harus mendownload aplikasinya terlebih dahulu kok. Cukup gunakan saja situs mereka.
Kemudian, penggunaannya juga bisa gratis. Tapi kalau mau menikmati dan menggunakan semua elemen yang ada di dalamnya, kami sarankan anda buat menggunakan yang versi berbayar ya.
Karena nggak bisa dipungkiri sih, bahwasanya elemen elemen berbayarnya itu keren bangte. Nggak usah khawatir, karena harga yang ditawarkan masih tergolong terjangkau kok. Apalagi nih, bisa berlangganan per bulan.
GIMP
Untuk rekomendasi aplikasi yang lainnya adalah GIMP. Yang merupakan kependekan dari GNU Image manipulation program. Yes, aplikasi edit foto online terbaik yang satu ini merupakan aplikasi yang sangat recomended buat digunakan oleh siapapun.
Baik yang sudah pro ataupun yang masih baru di dunia editing foto. Dengan bantuan aplikasi GIMP, anda akan dibantu menciptakan sebuah foto yang menarik dan keren, yang siap diunggah ke media sosial yang anda gunakan. Dan yang paling menariknya, aplikasi ini dibuat dengan basis open source.
Sehingga memungkinkan anda untuk menggunakan dan juga menambahkan filter, bebas deh. Dan yang nggak kalah menariknya lagi, fitur fitur yang ditawarkan oleh pihak developer nya agak mirip dan sama seperti yang ada di photoshop loh.
Kebayang dong gimana bagusnya aplikasi satu ini. So, kalau tertarik untuk menggunakannya, bisa download dan gunakan aplikasinya sekarang.
Polarr
Ada yang pernah mendengar nama aplikasi satu ini? Mungkin, sudah ada beberapa yang nggak asing lagi dengan aplikasi edit foto online terbaik yang satu ini ya. Bagi yang masih asing, bisa perhatikan ulasan singkat berikut. Jadi, Polarr ini adalah salah satu aplikasi terbaik yang juga sangat terkenal sebenarnya.
Meski dengan nama yang terkesan unik jika dibandingkan dengan aplikasi yang lainnya. Nah, layanan yang diberikan oleh pihak developernya nggak kalah dan berbeda jauh dengan yang ditawarkan oleh aplikasi aplikasi yang lain. Dengan aplikasi keren ini, anda dapat memanfaatkan setiap fitur dan filter yang ada di dalamnya.
Anda bahkan bisa menemukan fitur fitur yang basic, dan juga yang agak rumit. Sehingga bisa digunakan sesuai dengan kebutuhan saja. Kalau untuk tampilannya sendiri sih nggak usah diragukan ya. Karena memang user friendly banget.
Pizap
Sementara aplikasi berikutnya adalah pizap. Aplikasi ini juga harus dipertimbangkan sih keberadaannya. Dan kalau mau menggunakannya, anda nggak harus mendownload aplikasi dahulu. Sebab basis dari pizap ini adalah website. Jika ingin menggunakannya, tinggal akses saja situs mereka di pizap.com.
Gampang banget kan? So, nggak perlu lagi repot repot untuk menyediakan ruang penyimpanan hanya untuk mendownload aplikasi ini. Aplikasi ini basisnya juga gratis ya. Dan ada banyak fitur keren di dalamnya.
Bagaimana, apakah sudah punya gambaran bakalan menggunakan aplikasi edit foto online terbaik yang mana? Kalau sudah, bisa download manapun yang kiranya sesuai dengan kebutuhan anda ya.
Kemudian, bagi yang mungkin ngerasa belum ada yang cocok, kami rekomendasikan untuk menggunakan beberapa aplikasi lain yang juga kami rekomendasikan. Di mana, aplikasi aplikasi ini juga masih tergolong bagus banget, tidak kalah bagusnya dengan aplikasi aplikasi yang ada pada daftar di atas.
Adapun aplikasi aplikasi lain yang juga bisa anda gunakan ialah Adobe Online Photo Editor, Befunky, Photofunia, Fotor, dan juga Photopea. Demikian ulasan singkat kali ini. Semoga bermanfaat, semoga membantu, dan selamat mencoba.
Rekomendasi:
- Rekomendasi Foto Anime Buat Dijadikan Foto Profil Terbaik Rekomendasi Foto Anime Buat Dijadikan Foto Profil Terbaik - Biasanya, banyak orang yang agak bingung ketika akan menentukan foto profil mereka kan? Dan biasanya, ini akan menghantui siapapun. Dan biasanya…
- 10 Aplikasi Efek Kamera Bokeh Terbaik untuk Android 10 Aplikasi Efek Kamera Bokeh Terbaik untuk Android - Beberapa tahun lalu, efek kamera bokeh ya hanya bisa didapatkan saat anda berpose menggunakan kamera dslr. Ia kan? Namun untuk saat…
- 10 Aplikasi Edit Foto di Android Terbaik Aplikasi edit foto di Android terbaik - Untuk saat ini, tampaknya Nyaris semua orang akan selalu mengedit fotonya terlebih dahulu sebelum diupload ke media sosialnya. Dengan tujuan supaya akun media…
- 10 Aplikasi Perekam Layar HP dengan Fitur-fitur Terbaik 10 Aplikasi Perekam Layar HP dengan Fitur-fitur Terbaik - Dewasa ini, kita dapat menemukan banyak sekali aplikasi yang ada di internet. Dan salah satu aplikasi yang cukup banyak digunakan oleh…
- 10 Rekomendasi Aplikasi Pembuat Brosur Terbaik 10 rekomendasi aplikasi pembuat brosur terbaik - Dari dulu, brosur merupakan salah satu media ataupun alat yang banyak digunakan oleh para pebisnis. Karena memang Ia merupakan salah satu teknik marketing…
- Rekomendasi Gambar Wallpaper WA Terbaik Rekomendasi Gambar Wallpaper WA Terbaik - WA, kini hadir dengan segudang keunggulan menariknya. Yang awal rilisnya hanya menawarkan beberapa fitur saja, kini justru sudah mempunyai banyak sekali fitur fitur yang…
- Aplikasi Jual Foto Online Yang Lagi Viral Semakin hari makin banyak orang yang memiliki ide menghasilkan uang dengan cara mudah. Salah satunya mencari pendapatan tambahan melalui internet. Salah satu cara yang lagi viral adalah dengan menggunakan aplikasi…
- Ukuran Story Instagram Deskripsi: Berapa ukuran story instagram untuk konten foto dan video? Informasi ini berisi tentang ukuran instastory tahun 2021 dan layanan penyedia template story Instagram gratis. Buat kamu pengguna sosmed instagram…
- 4 Cara Mengembalikan File yang Terhapus di HP Terbaik 4 Cara Mengembalikan File yang Terhapus di HP Terbaik - Dewasa ini, hp atau ponsel merupakan salah satu wadah menyimpan segudang file file penting yang banyak dimanfaatkan oleh orang orang.…
- 10 Aplikasi Membaca Novel Terbaik di HP Android 10 Aplikasi Membaca Novel Terbaik di HP Android - Beberapa tahun lalu, orang orang yang akan membaca novel meski mengeluarkan sejumlah uang untuk membeli dan mengoleksi novel novel yang ada…
- 10 Rekomendasi Aplikasi Jual Foto Online Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Jual Foto Online Terbaik - Beberapa di antara anda pasti ada yang punya hobi fotografi, ia kan? Nah, pernah kepikiran nggak sih buat mendapatkan uang dari hobi…
- 10 Aplikasi Ramalan Online Terbaik di Android 10 Aplikasi Ramalan Online Terbaik di Android - Banyaknya aplikasi-aplikasi yang tersedia di internet ternyata membuat banyak orang mendapatkan kemudahan. Nah menariknya lagi aplikasi-aplikasi yang tersedia di internet bahkan bukan…
- 10 Aplikasi Kamera Fisheye Terbaik di Android 10 Aplikasi Kamera Fisheye Terbaik di Android - Selfie merupakan salah satu kebiasaan banyak orang. Dan hal tersebut menjadi sesuatu yang sangat biasa untuk saat ini. Dan pada umumnya, orang…
- 9 Cara Dapat Uang Dari HP Terbaik 9 Cara Dapat Uang Dari HP Terbaik - Di era kini, ponsel atau hp bukan hanya bisa dijadikan sebagai alat komunikasi jarak jauh saja loh. Tapi juga bisa bangte digunakan…
- 10 Aplikasi Desain Grafis PC Terbaik untuk Pemula Tertarik untuk menggeluti dunia desain grafis? Anda bisa memulai dengan mengunduh aplikasi desain grafis PC untuk berlatih sendiri. Jika tertarik di bidang desain grafis, download aplikasi desain grafis PC memang…
- 10 Aplikasi untuk Edit Latar Belakang Foto Terbaik di… 10 Aplikasi untuk Edit Latar Belakang Foto Terbaik di Android - Mempunyai foto dengan background atau latar belakang yang menarik merupakan salah satu impian banyak orang. Hal ini agar nantinya…
- Cara Repost Instagram Ternyata, ada beberapa cara repost Instagram yang bisa dilakukan dengan mudah. Apa saja? Di halaman ini, kamu akan mempelajari cara repost postingan Instagram sebagai feed, story dan insta story. Saat…
- 10 Rekomendasi Aplikasi Scan Dokumen Terbaik Rekomendasi aplikasi scan dokumen terbaik - Dewasa ini ada banyak sekali dokumen-dokumen yang yang mungkin harus segera kita scan. Baik itu untuk mempertahankan dokumen supaya tahan lama atau hanya sekedar…
- 10 Aplikasi Fingerprint Terbaik di Android 10 Aplikasi Fingerprint Terbaik di Android - Menjaga keamanan ponsel, android merupakan hal penting yang meski dilakukan oleh tiap orang. Karena dengan menjaga keamanannya, akan membuat ponsel terjaga secara aman. …
- Aplikasi Instagram Downloader Selain Youtube, Instagram juga sering menjadi tempat nongkrong berlama-lama untuk melihat video atau sekadar scrolling. Selain melihat dan memberikan like, ternyata foto dan video yang ada di IG juga bisa…
- 7 Cara Bikin avatar Ai Pakai Lensa APP, Mudah Banget 7 Cara Bikin avatar Ai Pakai Lensa APP - Jika anda mengikuti berita berita yang ngetrend saat ini, pasti sudah kenal dengan istilah avatar, dan juga aplikasi Lensa APP kan?…
- 10 Rekomendasi Aplikasi Edit Poster Terbaik di HP Android Aplikasi edit poster terbaik di HP Android - Saat ini, kemampuan untuk mendesain dan mengedit-edit poster merupakan salah satu skill yang mungkin harus dikuasai. Karena memang ada banyak sekali perusahaan-perusahaan…
- 10 Rekomendasi Aplikasi Pemutar Video Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Pemutar Video Terbaik - Kini, kegiatan nonton video menjadi salah satu kegiatan yang sangat menyenangkan bagi sebagian besar orang. Terlebih lagi ketika menonton lewat komputer atau laptop.…
- 10 Rekomendasi Aplikasi Android Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Android Terbaik - Untuk saat ini, smartphone tampaknya sudah menjadi salah satu kebutuhan yang meski dipenuhi ya. Karena memang, nyaris seluruh aktivitas yang ada membtuhkan komunikasi intens…
- 10 Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP 10 Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP - Ada beberapa cara yang umum dilakukan untuk menyimpan kenangan. Dan salah satunya adalah dengan menyimpannya dalam bentuk foto. Iya kan? Dan…
- 10 Aplikasi Kamera iPhone Terbaik yang Bisa Dicoba 10 Aplikasi Kamera iPhone Terbaik yang Bisa Dicoba - Sudah bukan rahasia umum lagi, bahwasanya hasil tangkapan kamera iphone memang tergolong sangat baik, atau bahkan nyaris sempurna. Apalagi jika dibandingkan…
- Ukuran Foto Standar Cetak dan Pas Foto Masih dalam bahasan seri ukuran dalam dimensi kertas. Sebenarnya bukan hanya ukuran foto. Ukuran juga identik dengan ukuran kertas. Sebab hanya medianya saja yang berbeda, yaitu kertas dan foto. Namun…
- 10 Aplikasi Penyimpanan Awan Terbaik untuk Android 10 Aplikasi Penyimpanan Awan Terbaik untuk Android - Dewasa ini, hampir semua orang memiliki gaya narsisme yang luar biasa. Iya kan? Dan siapa sangka, jika hal tersebut membuat ruang penyimpanan…
- 10 Aplikasi Android Terbaik Buatan Indonesia 2023 10 Aplikasi Android Terbaik Buatan Indonesia 2023 - Sejauh ini Indonesia termasuk salah satu negara yang menggunakan sistem operasi terbanyak sedunia. Menariknya lagi, ternyata masyarakat kita bukan hanya menjadi sekedar…
- 10 Aplikasi SMS Android Terbaik yang Bisa Anda Coba 10 Aplikasi SMS Android Terbaik yang Bisa Anda Coba - Tahu nggak sih, kalau ternyata, sekarang itu masyarakat kita jauh lebih suka menggunakan aplikasi instant messenger dibandingkan dengan menggunakan aplikasi…