Meta Deskripsi: Berbagai cara menghapus akun Gmail, baik melalui smartphone maupun PC. Cara-cara yang kami bagikan sangat mudah dan tidak ribet. Bisa diikuti juga oleh pemula.
Gmail saat ini berperan cukup penting. Selain untuk berkirim pesan, juga digunakan untuk login di Android, hingga berbagai produk layanan Google.
Tapi, ada sebagian orang yang berniat menghapusnya karena alasan tertentu. Cara menghapus akun Gmail sendiri cukup mudah, di sini kami akan menjelaskannya.
Cara menghapus akun Gmail di Android maupun komputer, bisa dilakukan oleh siapa saja. Langkah-langkahnya bisa diikuti bahkan oleh pemula sekalipun. Bagi yang ingin tahu, silahkan simak artikel ini sampai akhir, ya.
Tips Sebelum Menghapus Akun Gmail

Sebelum menghapusnya, sebaiknya kamu harus tahu apa yang akan terjadi. Misalnya, ada beberapa hal penting yang juga akan ikut terhapus secara permanen. Karena, Akun Gmail atau Google tersebut terhubung dengan beberapa layanan seperti Play Store, G+, Adwords, dan lainnya.
Artinya, semua produk layanan terkait juga akan ikut terhapus. Jika kamu menggunakan produk layanan lainnya, atau punya data yang penting, silahkan pertimbangkan kembali. Namun, jika tidak, kamu bisa langsung menghapusnya secara permanen.
Akun Gmail berbeda dengan Yahoo yang memberi waktu maksimal 30 hari. Setelah masa tersebut, Yahoo akan memulihkan kembali akun yang sudah dihapus.
Sementara Google, tidak ada keterangan terkait waktu yang diberikan untuk pembatalan. Sebelum benar-benar menghapus, pastikan akun tersebut sudah tidak kamu gunakan, dan tidak terkait dengan layanan lain.
Apa yang Terjadi Jika Akun Gmail Terhapus?

Kami sudah menjelaskan sedikit di atas terkait hal yang akan terjadi jika akun Gmail dihapus secara permanen. Ada banyak hal yang harus kamu ketahui berikut ini sebelum menghapusnya:
- Kamu tidak akan bisa menginstal maupun meng-update game dan aplikasi di Play Store.
- Koleksi musik yang pernah dibeli maupun ditambahkan di Google Play, akan hilang.
- Semua progress pencapaian bermain game maupun data yang ada di Google Play kemungkinan akan hilang secara permanen.
- Semua kontak yang pernah disimpan atau ditambahkan di Akun Google akan ikut terhapus.
- Kamu tidak bisa mengunggah maupun mengunduh file ke Akun Google Drive yang sudah dihapus.
- Semua data yang ada di Google Drive akan dihapus, termasuk file yang di-download melalui email.
- Kamu tidak bisa menggunakan semua layanan Google di akun yang dihapus.
- Semua konten dan langganan yang meliputi Google Play, film, game, musik, acara TV, dan lainnya, akan ikut hilang.
Cara Menghapus Akun Gmail Melalui HP

Pertama-tama, kami akan membagikan cara menghapus akun Gmail di HP Xiaomi, dan merk smartphone Android lainnya. Silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini:
- Cari menu setting di HP kamu. Umumnya, menu setting ini ditunjukkan dengan icon roda gerigi. Klik, kemudian buka.
- Setelah berada di dalam menu setting, cari menu Accounts and backup.
- Masuk ke menu Accounts.
- Di menu Accounts, akan ada beberapa pilihan akun yang ada di HP kamu.
Namun, jika kamu tidak memiliki banyak akun Gmail, maka hanya akan ada satu saja. Silahkan kamu pilih akun yang akan dihapus kemudian klik.
- Setelah di klik, lalu pilih tombol “Remove account” untuk menghapus.
- Selanjutnya akan tampil jendela atau pop up baru berisi notifikasi yang menanyakan apakah kamu yakin untuk menghapusnya.
Ada dua opsi yang ditampilkan, yaitu Cancel dan Remove account. Silahkan klik Remove account untuk menghapusnya.
Menghapus Akun Gmail dengan Menu Clear Data Android

Nah, berikutnya, kami akan membagikan cara menghapus akun gmail di HP Oppo, dan HP lainnya menggunakan menu clear data. Adapun langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
- Cari, kemudian buka menu Setting di smartphone Android.
- Pada menu Setting, masuk ke menu Manage Application atau Application Manager.
- Berikutnya, silahkan kamu pilih Google Apps, kemudian klik menu Clear Data.
- Setelah menu tersebut di klik, maka akan tampil tulisan notifikasi berupa peringatan.
Isinya yaitu memperingatkanmu bahwa semua data yang disimpan pada aplikasi akan dihapus secara permanen.
- Selanjutnya, silahkan klik Ok untuk menghapus akun Gmail dan semua informasi yang ada di dalamnya.
- Akun Gmail milikmu, kini sudah terhapus secara permanen.
Menghapus Akun Gmail Melalui Aplikasi

Cara menghapus salah satu akun Gmail di Android selanjutnya, bisa juga melalui aplikasi. Langkah-langkahnya pun tergolong mudah. Kamu bisa mengikuti cara-cara berikut ini:
- Buka smartphone, kemudian buka aplikasi Gmail.
- Pilih ikon bersimbol tiga strip yang letaknya ada di pojok kiri atas.
- Setelah diklik, akan muncul informasi email yang berisi alamat email dan nama.
- Lalu, silahkan kamu pilih opsi Manage Account.
- Selanjutnya, kamu akan diarahkan pada pengaturan akun Gmail. Kemudian silahkan pilih Google.
- Pilih salah satu akun Gmail yang ingin kamu hapus di HP Android.
- Akun Gmail milikmu kini sudah terhapus.
Menghapus Akun Gmail di Komputer

Selain melalui smartphone, kami juga akan membagikan cara menghapus akun gmail di laptop, maupun PC. Kamu bisa langsung mengikuti langkah-langkah berikut untuk menghapusnya:
- Login terlebih dahulu ke akun yang akan dihapus melalui website Gmail atau Google.
- Silahkan kamu masuk ke menu setting, atau bisa langsung ke halaman Https://www.google.com/settings.
Silahkan kamu scroll hingga bagian bawah. Lihatlah pada bagian Pengelolaan akun, atau Account management.
- Silahkan kamu pilih menu “Delete Google Account and data” atau Hapus data dan Akun Google”.
- Google akan meminta kamu untuk login kembali ke akun yang akan dihapus.
- Pada tahap akhir, kamu akan melihat sebuah halaman dengan tulisan “Kami Sedih Melihat kamu Pergi”.
Halaman tersebut juga memuat informasi bagaimana kamu bisa memulihkannya kembali jika tidak sengaja menghapusnya.
Nah, itulah cara menghapus akun Gmail, baik melalui HP maupun komputer. Mudah bukan? Namun, sebelum menghapus, silahkan pertimbangkan terlebih dahulu, ya. Jangan sampai data pentingmu ikut terhapus.
Baca Juga:
Rekomendasi:
- Cara Menghapus Akun Facebook Ada beberapa cara menghapus akun Facebook yang perlu Anda lakukan untuk mengatur akun yang Anda miliki tersebut. Nah, dalam hal ini, untuk bagian pertama, kita akan membahas tentang langkah untuk…
- Cara Mengatasi Limit Google Drive dengan Mudah Deskripsi: Saat mau download file di Google Drive ternyata gagal? Mungkin kena limit. Simak cara mengatasi limit Google Drive paling mudah dan paling cepat berikut. Saat ini, banyak file di-upload…
- 10 Cara Mengatasi Instagram Story Tidak Bisa Dibuka 10 Cara mengatasi Instagram Story tidak bisa dibuka - Kalau kita perhatikan, sepertinya aplikasi Instagram masih menjadi aplikasi yang sangat digandrungi oleh banyak orang. Terlebih lagi oleh kaum muda. Hal…
- Cara Membuat Channel YouTube Deskripsi: Informasi cara membuat channel youtube lengkap dengan tips mengembangkannya. Cocok untuk kamu yang baru memulai menjadi youtuber & sulit mendapatkan subscriber. Ingin menjadi youtuber tapi belum tahu cara membuat…
- Aplikasi Facebook Downloader Sama halnya dengan Instagram, kita tidak bisa menyimpan video dengan mudah dari sana. Untuk melakukannya, Anda membutuhkan yang namanya Facebook downloader. Dengan menggunakan aplikasi tersebut, Anda bisa dengan mudah mendapatkan…
- Cara Top Up Gopay Cara top up Gopay itu mudah kok! Anda bisa langsung mengisi saldo lewat ATM, mobile banking, bahkan lewat driver. Selengkapnya di artikel ini. Gopay menjadi salah satu sistem pembayaran yang…
- Aplikasi Twitter Downloader Setiap media sosial memiliki typical pengguna yang berbeda-beda. Selain itu, jenis konten yang diberikan juga bervariasi. Misal di Twitter dikenal dengan video durasi 2:20 menit. Video itu hanya bisa dilihat…
- Cara Menggunakan WhatsApp di Mac Cara Menggunakan WhatsApp di Mac - Beberapa tahun terakhir, WA masih menjadi salah satu aplikasi berkomunikasi yang paling digemari oleh banyak orang. Dan tampaknya, ini masih akan berlanjut sampai beberapa…
- 6 Cara Cek Tagihan Listrik Termudah Melalui HP Kamu pelanggan pascabayar listrik PLN? Tentu kamu harus cek tagihannya setiap bulan bukan? Tenang saja cara cek tagihan listrik sekarang ini sangat mudah dan praktis. Untuk cek besaran tagihan listrik…
- Cara Download Video Twitter Deskripsi: Cara download video di twitter untuk iOS, Android, dan PC dengan mudah baik menggunakan aplikasi atau tanpa aplikasi serta Add Ons yang harus didownload dahulu. Apakah kamu pernah ingin…
- 2 Cara Mendapatkan Centang Hijau WA Bisnis Cara Mendapatkan Centang Hijau WA Bisnis - Sebagai seorang pebisnis, membangun citra bisnis yang baik merupakan hal penting buat dilakukan. Hal ini agar lebih banyak orang orang yang mempercayai bisnis…
- Cara Reset HP iPhone Mereset iPhone ke pengaturan awal menjadi hal yang sering dilakukan sebelum menjual HP tersebut. Hal ini bertujuan agar data-data yang tersimpan dalam HP iPhone dapat dihapus secara menyeluruh. Tentunya cara…
- Cara Upload File di Google Drive Lewat PC dan HP Deskripsi: Sering berhubungan dengan file dan dokumen? Kamu wajib memanfaatkan fitur google drive. Berikut cara upload file di google drive lewat pc maupun hp. Google drive adalah layanan penyimpanan online…
- 10 Aplikasi iPhone Terbaik yang Recomended untuk Digunakan 10 Aplikasi iPhone Terbaik yang Recomended untuk Digunakan - Jika dibandingkan, pengguna android memang lebih banyak dibandingkan pengguna iphone. Iya kan? Dan informasi ini sudah bisa didapatkan dari berbagai informasi,…
- Cara Membuat Google Form Google, salah satu perusahaan raksasa di bidang teknologi informasi, memiliki banyak sekali platform yang dapat digunakan secara gratis, seperti Google Form. Jika ingin membuat formulir online, Anda dapat mencobanya. Selain…
- 5 Cara Melacak Nomor HP Mudah Tanpa Aplikasi Tambahan Jika suatu hari Anda kehilangan HP, mungkin Anda akan menghubungi nomor di HP tersebut untuk melacak HP Anda. Namun, bagaimana jika seseorang sengaja mematikan HP Anda? Tentu cara ini kurang…
- 2 Cara Mengirim Folder Lewat Email: Langkah Cepat Hingga saat ini, Gmail dan berbagai penyedia layanan Email kebanyakan tidak memberikan pilihan akses menjadikan folder sebagai lampiran/ attachment. Tentu saja hal ini akan sangat merepotkan saat kamu hendak mengirimkan…
- 3 Cara Cek Nomor 3 (Tri) Deskripsi: Cara Cek Nomor 3 (Tri) dengan 3 Metode yang Paling Gampang. Cek Nomor dan Cek Profil atau Pilih Layanan Paket 3 yang Paling Murah. Tri adalah salah satu provider…
- Cara Mengatasi Masalah Tidak Bisa Live Instagram Cara Mengatasi Masalah Tidak Bisa Live Instagram - Live merupakan salah satu fitur terbaru yang dihadirkan oleh pihak instagram ke dalam aplikasi mereka. Dan tidak berapa lama setelah peluncurannya, ternyata…
- Cara Cek Nomor Telkomsel Cara Cek Nomor Telkomsel, Cek Kuota, ataupun Cek Pulsa itu hal yang sepele. Namun seringkali luput dari pengetahuan kita. Karena dewasa ini gonta-ganti nomor sudah menjadi hal yang wajar dan…
- 4 Cara Cek Nomor Smartfren Deskripsi: Cara Cek Nomor Smartfren paling Mudah. Cek dengan Dial/SMS. Aplikasi My Smartfren. Lewat Bantuan Operator. Cek Lewat Bonus. Smartfren saat ini sudah jadi salah satu operator atau provider dengan…
- Cara Menghapus Halaman Facebook di PC dan HP Facebook adalah sosial media yang berkembang dengan pesat, berusaha memberikan fitur yang mengakomodasi banyak kebutuhan user. Salah satunya dengan menghadirkan Facebook Fanpage atau Halaman Facebook. Sejak pertama kali fitur ini…
- Cara Download File di Scribd Scribd menjadi salah satu situs yang banyak dikunjungi untuk mengunduh berbagai file. Bagaimanakah cara download file di Scribd yang mudah dan bebas biaya? Sebagian pengajar atau mahasiswa tentu sudah mengenal…
- Cara Menggunakan Snapchat Bagi Pemula Cara Menggunakan Snapchat Bagi Pemula - Snapchat merupakan salah satu aplikasi yang populer di tanah air. Bahkan, sudah jutaan orang yang menggunakannya. Apakah anda salah satunya? Jika bukan, kami sarankan…
- Cara Cek Kuota XL Via SMS / Dial Cara Cek Kuota XL dengan Cepat dan Mudah Tanpa Ribet / Cek Sisa Kuota Internet XL Melalui SMS / Kode Dial / Aplikasi. Pusat Bantuan XL. Layanan provider XL banyak…
- Fitur Komunitas di WhatsApp yang Perlu Anda Tahu Fitur Komunitas di WhatsApp yang Perlu Anda Tahu - Di Indonesia sendiri, whatsapp atau yang biasa disingkat dengan WA merupakan aplikasi berkirim pesan instan yang paling ramai digunakan. Dan biasanya,…
- Cara Membuat Tabel di Excel Mudah dan Praktis Deskripsi: Informasi seputar cara membuat tabel di excel praktis dan mudah. Cocok untuk pemula yang baru belajar. Kamu bisa membuat tabel hanya dalam beberapa langkah. Tabel merupakan sebuah daftar yang…
- 10 Cara Mengatasi Aplikasi Facebook yang Tidak Bisa Dibuka,… 10 cara mengatasi aplikasi Facebook yang tidak bisa dibuka supaya normal kembaliFacebook termasuk salah satu aplikasi lawas yang masih tetap gemar digunakan oleh banyak orang. Hanya saja, ketika bermain Facebook…
- Cara Melacak Nomor HP dengan Mudah Cara Melacak Nomor HP dengan Mudah - Dewasa ini, mulai banyak orang orang yang sibuk mencari tutorial, bagaimana sih cara melacak nomor HP dengan mudah. Iya kan? Karena selain faktor…
- Cara Download Video Facebook Panduan dan tutorial cara download video Facebook. Download dengan Aplikasi atau Tanpa Aplikasi Download Video di Laptop/PC atau di HP Android. Simak sampai habis. Persebaran berita atau konten melalui media…