Cara Format Flashdisk di Mac yang Mudah – Secara sederhana, flashdisk merupakan sebuah alat yang digunakan buat menyimpan berbagai macam jenis file. Yang mana, cara menggunakannya hanya sebatas dicolokkan saja ke perangkat, baik itu ke laptop atau ke mac.
Sementara untuk melepasnya, tidak boleh sembarangan. Perlu kehati hatian, dan mengikuti cara cara yang ada. Nah menariknya, ada satu waktu dimana seseorang ingin memformat flashdisk yang dimilikinya loh. Bagi para pengguna laptop tentu sudah sangat familiar dengan cara memformat flashdisk dari perangkatnya.
Beda halnya dengan mereka yang menggunakan mac. Karena pada dasarnya, cara format flashdisk di mac berbeda dengan cara format flashdisk pada laptop laptop pada umumnya yang tergolong sangat mudah. Lantas, bagaimana caranya?
Bagi yang baru menggunakan mac, dan ingin memformat flashdisknya, tapi masih belum tahu gimana caranya, tenang saja, karena kali ini kami akan membagikan tutorialnya untuk anda.
Tentang Sistem File
Oke, sebelum kita ngebahas tentang cara format flashdisk di mac, akan lebih baik kalau kita bahas seputar sistem file dulu. So, anda meski memahami bahwasanya sistem file antara di mac os dengan di windows itu berbeda.
Untuk di mac os, sistem file yang utamanya adalah hfs+. Yang mana, ia memang sistem file yang khusus dibuat atau diciptakan oleh pihak apple, dan sudah diperkenalkan di tahun 1998 yang lalu.
Di mana, sistem file pada mac ini sudah didukung dengan file yang lebih besar, plus encoding unicode. Sementara pada windows juga ada sistem filenya. Yakni NTFS. Yang sudah ada dari tahun 1993.
Di mana, sistem file yang dikembangkan oleh pihak windows ini sudah didukung dengan struktur data tingkat tinggi yang berguna buat memperbaiki performa, kemudian ekstensi tambahan sebagai keamanan, jurnal sistem file, sampai dengan metadata.
Namun yang sangat disayangkan, keduanya tidak sesuai buat flashdisk. Hal ini karena memang dukungan yang ditawarkan oleh keduanya tergolong terbatas.
Jika diperhatikan, sistem file terbaik untuk flashdisk adalah fat32. Tapi tenang saja, meskipun kurang mendukung namun ia tetap bisa digunakan kok pada kedua sistem file tersebut.
Cara Format Flashdisk di Mac
Setelah membahas dan mengetahui sistem data yang dimiliki oleh dua sistem operasi di atas, maka waktunya kita membahas cara format flashdisk di mac. Sebenarnya, cara format nya juga cukup sederhana kok. Tidak kalah sederhananya dengan cara format flashdisk di laptop.
Hanya saja, karena ketidaktahuan, tidak sedikit yang menganggap bahwasanya cara satu ini cukup sulit dilakukan. Nah perlu dicatat, bahwasanya cara yang satu ini bisa dilakukan untuk segala jenis drive, dan juga sambungan ya.
Baik itu thunderbolt, kemudian usb, firewire, atau yang lainnya. Dan perlu anda perhatikan juga, yang namanya proses format pasti akan membuat semua file atau data yang ada di dalam flashdisk terhapus.
Maka dari itu, pastikan bahwa anda sudah mengamankan semua data data yang penting. Berikut ini merupakan cara format flashdisk di mac yang bisa anda ikuti.
Langkah langkahnya
Pertama, silahkan sambungkan flashdisk yang anda miliki ke mac. Kemudian luncurkan utilitas disk yang ada di bagian applications, kemudian pilih yang utilities. Berikutnya tinggal cari nama flashdisk yang anda gunakan di bagian sebelah kiri dari utilitas disk, dan klik pada nama flashdisk anda.
Klik tulisan pada menu erase yang ada di bagian atas. Di bagian sebelah menu format, bisa klik menu yang muncul, lalu pilih yang tulisan mac os extended (journaled). Lanjutkan dengan memberikan nama drive kalau memang anda merasa membutuhkannya.
Dan tenang saja, karena nama tersebut bisa diubah kapanpun kok. Lalu, klik pada menu erase, konfirmasi di bagian jendela popup yang berikutnya. Dengan demikian, maka drivernya bakalan terformat, dan membuat semua data dan file file yang ada di dalamnya terhapus.
Nah biasanya, makin kecil ukuran hard drive, flashdisk atau ssd yang anda format, maka prosesnya bakalan lebih cepat. Begitupun sebaliknya. Adapun yang dimaksud dengan ukuran di sini adalah jumlah file yang ada di dalam drive tersebut ya.
Maka dari itu, jika isi pada flashdisk anda cukup banyak, data datanya berukuran besar, tidak heran jika proses formatnya memakan waktu yang cukup lama. Dan yang perlu anda lakukan hanya sebatas menunggunya saja.
Ketika prosesnya sudah selesai, maka flashdisknya bakalan terformat ke sistem hfs+ yang memang pas digunakan untuk mac os x. Gimana, gampang banget kan? Nah yang menjadi pertanyaannya adalah, kalau misalnya sampai tidak sengaja memformat, gimana cara mengatasinya?
Tenang saja. Karena ketika anda tidak sengaja memformat file pada drive, anda bisa kok mengatasinya dengan sangat mudah. Karena ini bukan hanya terjadi sekali dua kali. Tapi cukup sering para pengguna mac mengalaminya.
Jika sudah demikian, maka ada kok cara mengatasinya. Yakni dengan disk drill. Yang mana, disk drill sendiri merupakan aplikasi data recovery premium bagi para pengguna mac os.
Yang memang nyaris mempunyai kemampuan buat mengembalikan semua data yang terformat pada drive, termasuk pada flashdisk. Maka dengan aplikasi model ini, anda bisa mengembalikan file file yang tidak sengaja dihapus secara mudah dan cepat.
Penutup
Nah itulah dia cara format flashdisk di mac yang super mudah dan cepat. Siapapun dapat melakukannya, kapanpun dan dimanapun.
Demikian penjelasan kali ini, semoga bermanfaat, dan selamat mencoba ya. Jangan lupa untuk membagikannya ke teman teman anda yang merupakan user baru mac. Hal ini agar mereka bisa memformat sendiri flashdisk yang dimilikinya. Selamat mencoba.
Rekomendasi:
- Cara Menghapus Akun Instagram Pusat Bantuan Instagram / Cara Menghapus Akun Instagram / Hapus Secara Permanen atau Sementara. Menonaktifkan Instagram Lewat HP / Laptop dengan Mudah. Instagram merupakan salah satu platform media sosial yang…
- Cara Menggunakan Format Factory untuk Konversi File Cara Menggunakan Format Factory untuk Konversi File - Ketika melihat sebuah file, hal pertama yang meski diperhatikan adalah ekstensi, atau format file yang digunakan. Iya kan? Karena tiap file yang…
- Cara Masuk Safe Mode HP Realme Terbaik dan Termudah 2023 Cara Masuk Safe Mode HP Realme Terbaik dan Termudah 2023 - Salah satu perbincangan menarik yang kerap dibahas oleh banyak masyarakat kita di masa kini adalah ‘cara masuk safe mode…
- Cara Menggunakan InstaSave Di Android Cara Menggunakan InstaSave Di Android - Dewasa ini, instagram tampaknya masih tetap eksis di berbagai kalangan. Hal ini karena pihak instagram terus menerus melakukan perbaikan, peningkatan, atau penambahan pada beberapa…
- Beberapa Rekomendasi Perangkat Android TV Box Terbaik Beberapa Rekomendasi Perangkat Android TV Box Terbaik - Beberapa tahun terakhir, semakin banyak masyarakat yang menggunakan android TV box. Dan tidak bisa dipungkiri, bahwasanya keberadaan android tv box memang sangat…
- Gabung PDF - Cara Menggabungkan File PDF Online & Offline Ingin Gabung PDF? Ikuti Beberapa Cara Menggabungkan File PDF berikut. Menggabungkan File PDF Secara Online dan Offline. Dalam dunia digital, tentunya Anda sudah tidak asing lagi dengan yang namanya dokumen…
- 10 Rekomendasi Aplikasi Voting Terbaik Voting adalah salah satu cara yang cukup tepat digunakan ketika sedang memutuskan sebuah perkara. Kalau dulu sih, aktivitas voting cuma bisa dilakukan secara manual, tapi sekarang berbeda. Karena di tengah…
- Link Download Zarchiver Apk Mod Pro Terbaik 2023 Link Download Zarchiver Apk Mod Pro Terbaik 2023 - Setiap kita membutuhkan ruang penyimpanan yang besar untuk menyimpan segudang file file penting. Iya kan? Tapi tahu nggak sih, sebenarnya, ada…
- 10 Rekomendasi Aplikasi Pemutar Musik Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Pemutar Musik Terbaik - Saat sedang libur atau senggang, banyak orang yang memilih untuk bersantai di rumah sembari mendengarkan musik. Ia kan? Nah saat akan mendengarkan musik,…
- 7 Aplikasi Membuat Flowchart yang Mudah dan Praktis Aplikasi membuat flowchart akan sangat berguna untuk bisnis maupun pendidikan. Karena menuangkan ide dan materi dalam bentuk flowchart memang dianggap lebih efektif. Bagi para pebisnis, menjelaskan alur kerja menjadi lebih…
- Cara Merubah Tampilan Gmail dengan Mudah Cara Merubah Tampilan Gmail dengan Mudah - Dewasa ini, akses informasi menjadi lebih luas dan mudah. Terlebih lagi untuk urusan komunikasi dengan orang orang yang jaraknya jauh dengan kita. Iya…
- 10 Rekomendasi Aplikasi Pengganti IDM Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Pengganti IDM Terbaik yang Bisa Diandalkan - Untuk mendownload berbagai macam jenis file, anda membutuhkan alat yang bisa memudahkan proses pendownloadannya. Ia kan? Dan salah satu alat…
- 5 Merk Flashdisk Terbaik 2023 Flashdisk adalah benda inovatif yang bisa membuat file-file penting Anda mudah dibawa. Hal itu juga memungkinkan Anda memindahkan data dari satu perangkat ke perangkat dengan cepat. Namun, membeli flashdisk tidak…
- 10 Rekomendasi Aplikasi Pemotong Video Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi Pemotong Video Terbaik - Ketika akan mengedit video, ada berbagai hal yang bisa anda lakukan. Dan hal yang paling pokok yang meski dilakukan ialah memotong video. Dan…
- Aplikasi Pemotong Lagu Deskripsi: Aplikasi pemotong lagu untuk Android rekomendasi di sini dapat menjadi solusi yang tepat untuk Anda yang ingin membuat partisi lagu favorit. Mendengarkan musik merupakan hobi yang dimiliki banyak orang.…
- Mengatasi USB Device Not Recognized / USB Tidak Terbaca Halaman ini akan memberikan solusi bagi anda yang mengalami USB Device Not Recognized atau Flashdisk yang tidak terbaca dan tidak dikenal, baik yang terjadi di Windows 10 / 8 /…
- 6 Cara Membuat Bootable Flashdisk Windows 10 Cara membuat bootable flashdisk Windows 10 bisa kamu lakukan dengan beberapa cara, salah satunya dengan aplikasi Rufus. Temukan selengkapnya di sini! Untuk kamu yang suka belajar tentang teknologi komputer pasti…
- Cara Membersihkan Virus di Laptop Windows Deskripsi: Selain menggunakan antivirus, masih ada beberapa cara membersihkan virus di laptop windows yang berhasil dihimpun pada artikel di bawah ini. Laptop yang sering terhubung dengan internet sangat rawan terserang…
- Cara Partisi Hardisk Windows 10 Mudah dan Cepat Deskripsi: Cara partisi hardisk Windows 10 ada 2 cara. Kamu bisa memilih akan menggunakan fitur bawaan dari Windows atau bantuan aplikasi. Selengkapnya di sini! Melakukan partisi hardisk dipilih orang-orang untuk…
- Cara Screenshot di HP Xiaomi dengan Mudah Deskripsi: Berbagai metode cara screenshot Xiaomi yang paling mudah. Metode yang akan kami bagikan ini, tidak memerlukan aplikasi tambahan lagi. Sangat instan dan praktis. Screenshot merupakan sebuah fitur yang saat…
- 10 Rekomendasi Aplikasi untuk Convert JPG ke PDF Terbaik 10 Rekomendasi Aplikasi untuk Convert JPG ke PDF Terbaik - Pada umumnya ada beberapa kepentingan yang mungkin mengharuskan anda untuk meng-convert file yang berekstensi JPG menjadi PDF. Bagi yang sudah…
- Cara Keluar Akun WhatsApp dengan Sangat Mudah Cara Keluar Akun WhatsApp dengan Sangat Mudah - Beberapa di antara anda mungkin ada yang masih kebingungan ketika akan keluar dari akun wa kan? Entah itu yang mau keluar dari…
- Antivirus Terbaik 2021 untuk Laptop & PC Deskripsi: Performa laptop atau komputer yang terinfeksi virus memang dapat menurun. Untuk itu, kamu perlu memproteksinya dengan antivirus terbaik berikut. Keberadaan virus memang sangat mengganggu dan membahayakan karena dapat menurunkan…
- Cara Dapat Uang DANA Kaget dengan Mudah Cara Dapat Uang DANA Kaget dengan Mudah - Dana kaget, merupakan salah satu istilah yang tampaknya baru viral beberapa tahun terakhir ya. Yang mana, dana kaget sendiri merupakan salah satu…
- Cara Blokir Kontak WhatsApp Terbaik 2023 Cara Blokir Kontak WhatsApp Terbaik 2023 - Whatsapp merupakan salah satu alat berkomunikasi instan yang nyaris digunakan oleh semua orang di tanah air. Karena dengan menggunakannya, semua hal bisa dikomunikasikan…
- Cara Download Game PS2 dan PS3 di PC Panduan Cara Download Game PS2 / PS3 di PC / Laptop Secara Cepat dan Mudah. Download Game PS2 / PS3 Favorit Anda dan Mainkan Sesuka Anda. PS memang menjadi primadona…
- Cara Menghapus Chromium untuk Semua Windows Deskripsi: Cara menghapus chromium yang bandel bisa dilakukan secara cepat dan tuntas dengan menggunakan aplikasi tambahan ataupun tanpa menggunakan aplikasi tambahan. Chromium sebenarnya sama dengan chrome atau mozilla yaitu sebuah…
- Aplikasi Pemutar Video Terbaik untuk PC Ulasan ini untuk kamu yang sedang mencari software video player PC yang mendukung untuk segala jenis format video. Merangkum dari berbagai sumber, kami kumpulkan berbagai aplikasi pemutar video PC terbaik…
- Cara Upload File di Google Drive Lewat PC dan HP Deskripsi: Sering berhubungan dengan file dan dokumen? Kamu wajib memanfaatkan fitur google drive. Berikut cara upload file di google drive lewat pc maupun hp. Google drive adalah layanan penyimpanan online…
- Cara Download Video Twitter Deskripsi: Cara download video di twitter untuk iOS, Android, dan PC dengan mudah baik menggunakan aplikasi atau tanpa aplikasi serta Add Ons yang harus didownload dahulu. Apakah kamu pernah ingin…